Kalau kamu suka bereksperimen dengan makeup, coba dengan dandanan dari MUFE berikut yang dijamin bikin total look-mu jadi beda. Dengan tambahan glitter dan rhinestones, it’s definitely a party look!
- Aplikasikan eyeshadow putih yang glittery sebagai base di seluruh kelopak mata.
- Tambahkan eyeshadow hitam di bagian ujung mata, baurkan sampai garis kelopak mata atas.
- Tambahkan eyeliner hitam gel/cair di atas dan bawah mata.
- Pasang rhinestones di bagian bawah mata.
- Panjangkan smokey eyes dengan bentuk garis ke arah luar menggunakan eyeshadow.
- Tambahkan glitter dan rhinestones.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar